Sabtu, 22 Oktober 2016

PROFIL JURUSAN ELEKTRO FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MAKASSAR

Jurusan Teknik Elektro

       Jurusan Teknik Elektro (JTE), Fakultas Teknik, Universitas Muhammadiyah Makassar (Unismuh Makassar) mulai berdiri pada tahun 2005. JTE ini didirikan atas dasar SK Direktur Jenderal Pendidikan Tinggi dengan Nomor SK pendirian:  1995/D/T/2005 tertanggal  24 juni 2005.           .          

       Pada bulan Agustus tahun 2005, JTE menerima mahasiswa angkatan pertama. Demikian pula pada tahun 2006, 2007 dan seterusnya, menerima mahasiswa baru dengan kecenderungan jumlah peminat dan diterima, yang semakin meningkat.

      Sebagai salah satu departemen di bawah Fakultas Teknik Unismuh Makassar, JTE juga menempati Menara Iqra lantai-3 , Unismuh Makassar. Gedung ini  berlokasi di Jl. Sultan Alauddin 259, Makassar.



STRUKTURAL JURUSAN ELEKTRO

Ketua Jurusan
Nama                                        : Umar Katu, S.T., M.T.
NIDN                                          : 09200873002
Alamat e-mail             : umarkatu@rocketmail.com

Sekretaris Jurusan
Nama                                       : Adriani, S.T.
NIDN                                         : -
Alamat e-mail             : -


Daftar nama dosen tetap

No. Nama Dosen Tetap Jabatan Akademik*** Gelar Akademik Pendidikan S1, S2, S3  dan Asal Universitas* Bidang Keahlian untuk Setiap Jenjang Pendidikan






1 Ir. Abdul Hafid, MT., Lektor Kepala Ir. Unhas Makassar Teknik Elektro
MT. Institut Teknologi Bandung Teknik Elektro
2 Andi Fahruddin, ST., MT Lektor ST. Unhas Makassar Teknik Elektro
MT. Universitas Gajah Mada Teknik Elektro
3 Umar Katu, ST., MT. Asisten ahli ST. Unhas Makassar Teknik Elektro
MT. Unhas Makassar Teknik Elektro
4 Rossy Timur Wahyuningsih, ST., MT. - ST. Unhas Makassar Teknik Elektro
MT. Unhas Makassar Teknik Elektro
5 Suryani, ST.,  Asisten ahli ST. Universitas Islam Makassar Teknik Elektro
6 Rahmania, ST. Asisten Ahli ST. Unhas Makassar Teknik Elektro
7 Anugrah, ST. Asisten Ahli ST. Unhas Makassar Teknik Elektro
8 Adriani, ST - ST. Universitas Islam Makassar Teknik Elektro
9 Mutmainnah, ST - ST. Unhas Makassar Teknik Elektro



Pilihan Konsentrasi

    Oleh karena dinamika keilmuan dan teknologi keelektroan yang pesat, maka dilakukan penajaman kurikulum   sejak semester ke-5 hingga lulus. Atas dasar peminatan utama mahasiswa, maka kurikulum teknik elektro dibagi ke dalam tiga pilihan
konsentrasi sbb:
1. Teknik Energi Elektrik (TEE)
2. Teknik Telekomunikasi (TT)
3. Teknik Elektronika dan Komputer (TEK)

Contact

Jalan Sultan Alauddin No. 259, Makassar, 90221
No. Telepon                            : (0411) 866972

No. Faksimili                         : (0411).865588

Alamat surat                         : Jurusan Teknik Elektro, Fakultas Teknik

                                                       Universitas Muhammadiayah Makassar

                                                       Jl. Sultan Alauddin 259, Makassar, 90221  

Tidak ada komentar:

Posting Komentar